Curug Cimahi Bandung : Indahnya Alam Manjakan Wisatawan

Curug Cimahi Bandung – Kota Bandung memang tak habis-habisnya menjadi perbincangan bagi para pecinta wisata, di kota ini terdapat banyak ragam objek wisata yang bisa dikunjungi.

Kota ini menjadi daya tarik tersendiri bagi para pecinta wisata dari berbagai daerah. Kini yang lagi ramai-ramainya destinasi wisata di kota ini adalah Curug Cimahi. Curug ini tidak kalah menariknya dengan curug yang berada di tempat wisata lainnya.

Curug Bugbrug : Wisata Alam Bandung Yang Harus Anda Kunjungi

Curug Bugbrug – Bandung merupakan daerah di Jawa Barat yang juga memiliki banyak sekali air terjun yang dapat dinkunjungi dengan karakteristiknya yang berbeda sehingga  daya tariknya yang ditawarkan pun berbeda-beda.

Ada yang aliran airnya deras dan juga pelan serta ada yang airnya agak keruh dan juga jernih. Sebelumnya kami telah memberikan informasi tentang air terjun Curug Dago yang populer dan berada di bandung.